Berita Ciamis (harapanrakyat.com).- Bupati Ciamis, Jawa Barat, Herdiat Sunarya mengaku prihatin dengan adanya musibah ambruknya bangunan SDN 1 Sukadana. Bupati pun langsung melakukan peninjauan ke lokasi, bersama jajaran pejabat Disdik, Dinsos, DPRKPLH, BPKD, Bappeda dan Camat Sukadana, Senin (4/1/2021). Bangunan SD Negeri 1 Sukadana ambruk pada tanggal 1 Januari 2020, hal tersebut membuat ruang kelas […]
The post Bangunan SDN 1 Sukadana Ambruk, Bupati Ciamis Prihatin appeared first on Harapan Rakyat Online.